OMS (Olimpiade MIPA SD) adalah sebuah kompetisi bidang studi Matematika IPA jenjang SD/MI sederajat yang telah rutin diselenggarakan selama 4 tahun. OMS menguji kemampuan akademik siswa kelas 4, 5 dan 6 dalam bidang Matematika dan IPA. Kompetisi ini bertujuan untuk mendorong minat dan bakat siswa dalam bidang akademik untuk meningkatkan prestasi akademik di tingkat nasional.