World Read Aloud Day 2025

World Read Aloud Day 2025

Acara puncak perayaan Hari Membacakan Nyaring Sedunia yang akan diisi dengan talkshow, membacakan nyaring, dan bermain bersama

Ruang co-working space 2 akan kami gunakan untuk menerima dan menjamu narasumber sebelum dan sesudah acara talkshow
Ruang amphiteater digunakan sebagai ruangan kegiatan utama membacakan nyaring dan talkshow
Ruang Studio Foto digunakan sebagai ruang kegiatan anakĀ² setelah pembukaan bersama di Amphiteater 2. Kegiatan anak-anak antara lain mendengarkan cerita berlagu, membuat craft dan mendengarkan dongeng.

Kategori Event
Komunitas
Kategori Ekraf
Pertunjukan
Jenis Event
Terbuka Untuk Umum
PIC Penyelenggara
Tika
Ruangan dan Tanggal
  • Amphitheater 2, Lantai 5
    1. Minggu, 23 Februari 2025 08:00 - 13:00
  • Coworking Space 2, Lantai 5
    1. Minggu, 23 Februari 2025 08:00 - 14:00
  • Studio Foto, Lantai 5
    1. Minggu, 23 Februari 2025 08:00 - 13:00
Kuota Peserta
100 Orang